Sesungguhnya,
tak pernah
seorang kekasih
mencari
tanpa dicari
oleh kekasihnya.
Apabila kilat Cinta
telah menyambar di hati ini,
ketahuilah bahwa
ada kilat Cinta di Hati yang lain.
****
Jalaluddin Rumi
*Kata-kata ini dipetik dari artikel Cinta : Suluk.. Bayangan Sebuah Cermin, di dalam blog saudara Herry Mardian.
:: foto
3 ulasan:
ape maksud ungkapan2 tu?
mungkin saja,
suatu persoalan hanya akan
menimbulkan lebih banyak persoalan..
siapakah yang dimaksudkan Maulana Rumi
kekasih, dan yang dikasihinya?
rujuk pautan asal kata-kata ini,
di sini.
Puisi yang punya banyak lapis ma'na
tafsirannya bergantung pada maratib (martabat) ilmu
dan tahapan nafsu seseorang.
dari kedalaman maksud kata-kata Rumi ini,
maka mudah-mudahan kita sendiri
sudah bersedia untuk memahami ma'nanya.
Cinta yang bukan cinta semu,
melangkaui aqal dan nafsu.
sabarlah dalam mencari..
mudah-mudahan Allah memudahkan.
Allah Memberi (hidayah) kepada yang mencari.
Asal diri mencari, ya akak..
Dia Menunjukkan.
Sampai kita memahami maksudnya.
Bagi persoalan ini, dan yang lain2 juga.
In sya Allah.
akak cume keliru ungapan yg ni je..."Apabila kilat Cinta
telah menyambar di hati ini,
ketahuilah bahwa
ada kilat Cinta di Hati yang lain."
terima kaseh..baru fhm
Catat Ulasan